Selasa, 31 Juli 2012

Cara Mudah Membuat Akun email di Gmail

Membuat blog di blogger.com harus memiliki akun email di gmail. Lalu bagaimana cara membuat akun di gmail.com? Berikut caranya :

1. Buka situs www.gmail.com. Klik Create an account di sebelah kiri atas.

Jumat, 27 Juli 2012

Cara Mudah, Gratis Menghasilkan Uang


Bisnis internet??
Mencari uang dari internet??
Bagaimana caranya??

Begitulah pertanyaan pertama kali terbersit di benak saya ketika ada yang menyarankan untuk menggunakan internet untuk mencari uang, Begitu banyak bisnis yang ditawarkan di internet untuk menghasilkan uang. Mulai dari blogger, forex, jualan produk, MLM atau membeli e-book. Tinggal cari mana yang cocok untuk kita. Saat ini saya mencoba dan cocok sebagai blogger.
Kenapa??

Kamis, 26 Juli 2012

Tips Agar Tidak Mabok di Perjalanan

Beberapa orang mengalami mabuk perjalanan ketika harus naik kendaraan dalam waktu yang cukup lama. Mabuk perjalanan biasanya ditunjukkan oleh gejala seperti pusing, mual, sakit perut dan bahkan muntah.

Atasi mabuk perjalanan dengan 6 cara berikut :

1. Fokus pada objek di luar kendaraan

Sabtu, 21 Juli 2012

Cara Mengatur Penghasilan Tak Tetap

Berbeda dengan karyawan yang memiliki penghasilan tetap tiap bulan, mereka yang berpenghasilan tak tetap harus pintar-pintar mengatur keuangan. Ini karena gaji yang mereka terima tidak pasti lantaran tergantung proyek, misalnya.

Menurut perencana keuangan Ahmad Gozali, sebetulnya, pada prinsip pengelolaannya sama saja antara orang dengan penghasilan rutin dan tidak rutin. Mereka penghasilannya tidak pasti baik soal jumlah maupun jadwal umumnya bekerja kreatif atau bekerja secara mandiri. Berpeganglah pada pedoman berikut: "Penghasilan bulan, minggu, atau hari ini tidak dihabiskan untuk bulan, minggu, atau hari ini".

Selasa, 17 Juli 2012

Kepribadian-Kepribadian Seorang Inovator

Semua tipe kepribadian memiliki peranan penting dalam mengembangkan ide, mendorongnya direalisasikan ke jaringan perusahaan, membangun strategi, serta eksekusi dan implementasi.

Inilah lima kepribadian inovator yang dikutip dari Forbes:

1. Penggerak dan pengguncang

Dengan pendorong kepribadian yang kuat,corang ini adalah pemimpin. Target dan reward memotivasi mereka dengan kuat, namun insentif utama bagi orang berkepribadian kuat adalah ide untuk menciptakan warisan dan memiliki pengaruh atas orang lain.

Senin, 16 Juli 2012

Kota-kota Dengan Biaya Hidup Tinggi

AGA survey Mercer baru-baru ini mengumumkan daftar kota-kota dengan biaya hidup termahal di dunia.

Seperti dicatat All Women's Talk, survey yang digelar selama periode 2011-2012 ini mencakup biaya yang diperlukan untuk memenuhi kebutuhan sandang, pangan, papan, serta biaya lainnya, seperti listrik dan bahan bakar.

Bagi Anda yang hobi travelling, daftar ini dapat dijadikan panduan untuk menentukan anggaran pengeluaran saat berkunjung ke kota-kota dalam daftar ini.

Sabtu, 07 Juli 2012

Mobil yang Akan "Meledak" Dekade Ini



Seluruh produsen mobil di Amerika, Jepang, dan Eropa mulai terjun ke era mobil ramah lingkungan seperti hibrida dan bertenaga listrik murni. Diprediksi mobil jenis ini siap meledak di pasaran pada paruh kedua dekade ini (2015-2020). 

Dilansir Inautonews, Rabu 4 Juli 2012, menurut Studi dari Pike Research di Amerika Serikat, pada 2017 mendatang penjualan mobil listrik komposisi teknologi hibrida, hibrida "plug in" dan listrik murni, akan mencapai 1 juta unit dan 1,7 juta unit pada akhir 2020.

Jumat, 06 Juli 2012

Helm Seharga 8 juta Dijual di PRJ



Pekan Raya Jakarta (PRJ) yang diselenggarakan di Kemayoran, 14 Juni-15 Juli menyediakan berbagai macam barang-barang unik. Tak cuma dipamerkan, tapi juga dijual.

Salah satunya helm seharga Rp8 juta yang ada di booth KYT. Helm ini termasuk sangat mahal, karena helm-helm biasa hanya dibanderol Rp100-500 ribu. 

Kamis, 05 Juli 2012

Canggih, Kaos Bisa Dijadikan Charger Ponsel


Mengisi daya untuk ponsel atau tablet kini tidak lagi mengandalkan charger. Sebuah kaos pun bisa berfungsi layaknya charger, yang mengisi daya ke gadget Anda.

Inovasi ini dilakukan oleh dua peneliti di University of South Carolina. Dengan melakukan modifikasi, sebuah t-shirt yang dibeli di toko pun menjadi sebuah super kapasitor, yang menyimpan muatan listrik.

Rabu, 04 Juli 2012

Efek Kopi Bagi Kesehatan

Berbicara mengenai kopi, banyak orang yang masih berpendapat bahwa kopi buruk bagi kesehatan. Sebenarnya hal itu tidak sepenuhnya benar. Kopi, asalkan dikonsumsi secara bijak, sebenarnya justru bermanfaat bagi kesehatan. Apa pun, bukan hanya kopi, bila dikonsumsi berlebihan pasti tidak baik.


Manfaat Kopi

Menurut Harvard Women’s Health, konsumsi kopi beberapa cangkir sehari dapat mengurangi risikodiabetes tipe 2, pembentukan batu ginjal, kanker usus besar, penyakit parkinson, kerusakan fungsi hati (sirosis), penyakit jantung serta menghambat penurunan daya kognitif otak.